Return to site

Penyebab Penyakit liver Pada Orang Dewasa Yang Wajib Diketahui

Segera Hindari Bila Tidak Mau Mengidap Penyakit Liver

· Liver

Penyebab Penyakit Liver Pada Orang Dewasa

Liver adalah penyakit yang menjadikan hati sebagai sasaran utama perusakan. Yuk ketahui dan hindari apa saja Penyebab Penyakit Liver pada orang dewasa sedari dini agar bisa terhindar dari resiko tinggi mengidap penyakit ini.

Penyebab Penyakit Liver Pada Orang Dewasa

Penyebab paling utama dari terjadinya penyakit liver pada orang dewasa adalah karena :

  • Virus. Tumbuh pada saat lingkungan sedang kotor dan akan masuk pada orang yang memiliki kekebalan tubuh yang lemah yang pada akhirnya akan merusak liver atau hati.
  • Alkohol. Zat yang terkandung didalamnya bisa berakibat pada rusaknya organ hati, kondisi ini yang menjadi awal mula terjadinya penyakit liver akibat alkohol.
  • Kesehatan hati yang terganggu. Menurunnya kesehatan hati akan semakin memudahknya penyakit liver untuk menyerang.
  • Kanker hati. Sel kanker akan mengakibatkan hati mengalami kerusakan, kondisi inilah yang menjadi penyebab liver pada orang dewasa.
  • Keturunan. Seseorang yang punya garis keturunan penderita liver akan memiliki peluanng 2 kali lebih tinggi untuk mengidap penyakit liver.

Faktor Pendorong Seseorang Untuk Mengidap Penyakit Liver, Harus Dihindari !

Liver adalah penyakit yang umumnya akan terjadi apabila kesehatan hati mengalami penurunan yang mana kondisi tersebut akan semakin memudahknya penyakit ini untuk menyerang.

Sedangkan, dibawah ini ada beberapa faktor penyebab yang dapat meningkatkan resiko seseorang untuk menderita penyakit liver, diantaranya :

  • DONOR DARAH

Biasanya orang yang pernah atau sering melakukan kegiatan ini akan memiliki resiko tinggi untuk menderita penyakit liver akibat terkontaminasi darah dari orang lain yang positif menderita penyakit liver.

  • SERING TERKENA ZAT KIMIA

Menganai penyakit liver. Salah satu pemicu penyakit ini yang sangat penting untuk diketahui dan dihindari adalah seringnya terpapar zat kimia.

Zat kimia apapun sebaiknya anda hindari jika anda tidak mau memiliki resiko tinggi untuk menderita penyakit liver.

  • BERAT BADAN BERLEBIH

Beberapa orang yang memiliki obesitas atau berat badan belebih pada akhirnya harus memiliki resiko tinggi untuk menderita penyakit liver.

Kenapa ini bisa terjadi ?

Berat badan berlebih akan memudahkan penyakit liver untuk menyerang, sehingga resiko seseorang yang punya berat badan berlebih akan meningkat.

  • SEKS BEBAS

Semakin sering seseorang ganti ganti pasangan maka akan semakin meningkat juga resiko untuk diserang penyakit liver.

Liver adalah salah satu penyakit menular karena penyakit ini salah satu penyebabnya adalah virus dan biasanya penyakit yang disebabkan virus adalah penyakit menular.

Dan salah satu cara penularannya adalah melalui seks bebas, dengan ini tidak heran bila seseorang yang sering melakukan seks bebas akan punya peluang besar untuk menderita penyakit liver.

  • TIDAK MENJAGA KEBERSIHAN

Sebenarnya, lingkungan yang tidak terlalu kotor tidak apa apa tapi bila kondisi tersebut terus dibiarkan akan ada potensi penyakit liver untuk menyerang.

Virus salah satu mikroorganisme penyebab penyakit liver akan tumbuh di lingkungan yang kotor dan tentunya menjadi jalan seseorang untuk menderita penyakit liver.

Jadi, menjaga kebersihan baik itu kebersihan lingkungan maupun tubuh sangat penting dijaga bila tidak mau memiliki resiko tinggi menderita penyakit liver.

  • STRES

Jarang diperhatikan ternyata stres menjadi salah satu penyebab liver dan dapat meningkatkan resiko untuk menderita penyakit ini bila stres terus menerus dialami.

Maka dari itu, kami menyarankan kepada anda untuk bisa mengendalikan stres bila anda tidak mau memiliki resiko tinggi untuk menderita penyakit liver.

Menghindari apa saja pemicu penyakit liver diatas sangat penting untuk dilakukan, tapi tidak kalah penting mengkonsumsi makanan yang dapat meningkatkan kesehatan liver atau hati berikut ini karena bisa menekan resiko tinggi untuk menderita penyakit liver :

  • Jeruk
  • Alpukat
  • Strawberry
  • Madu
  • Sirsak
  • Manggis
  • Kubis
  • Brokoli
  • Bayam

Demikianlah sajian singkat kali ini, semoga apa yang disampaikan didalam artikel ini bisa membantu anda untuk terhindar dari resiko tinggi mengidap penyakit liver.

#LAWANPENYAKITLIVER